Di akhir pertemuan kelas kemarin sempat disinggung terkait experience economy. Dicontohkan ketika orang beli kopi segelas dengan menikmati kopi dari tahap panen, penjemuran hingga pengolahan menjadi secangkir kopi. Tentu harga yang dibayar akan lain. Mungkin nanti akan jadi topik opini berikutnya. Bicara tentang pengalaman, ada hal yang berbeda ketika tujuh tahun di Halmahera (Maluku Utara)…
Kategori: Catatan
Menulis Opini Bersama Tempo Institute
Pandemi Covid-19 dan revolusi 4.0 benar-benar telah mengubah sistem dan tananan (disrupsi). Lima tahun lalu barangkali belum banyak masyarakat yang mengenal dengan pelatihan secara daring. Namun saat ini banyak sekali pelatihan daring. Baik yang berbayar maupun gratis. Pelatihan merupakan salah satu bentuk meningkatkan kapasitas diri. Apalagi untuk menyongsong Indonesia Emas 2045. Awal pandemi tahun 2020…
Nasehat Imam adz-Dzahabi rahimahullah
“Jika kita lihat seseorang itu rajin menuntut ilmu agama tetapi sangat sedikit ibadah yang dilakukan, maka ketahuilah dia itu pemalas yang rendah derajatnya serta tidak ikhlas niatnya dalam menuntut ilmu”. (Imam adz-Dzahabi rahimahullah)